Sabtu, November 16, 2024

Selatan

Must read

Peta-peta Arab masih menempatkan selatan di atas dan utara di bawah, tetapi pada sekitar abad tigabelas Eropa mengubah tatanan alami semesta itu.

Menurut aturan tatanan Eropa tersebut, yang diimlakkan oleh Tuhan, utara di atas dan selatan di bawah.

Bumi layaknya tubuh. Di utara adalah wajah yang bening menatap langit. Di selatan adalah bagian tubuh bawah yang kotor dan bau yang dihuni mahluk gelap pemakan kotoran sebagai antipoda, kebalikan, dari penghuni utara yang bening bercahaya.

Di selatan, sungai mengalir terbalik, musim panas udara dingin, siang menjadi malam, dan setan menjadi Tuhan. langit gelap, kosong. Semua bintang lari ke utara.

Eduardo Galeano

“Mirrors”

Artikulli paraprak
Artikulli tjetër
- Advertisement -

More articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -

Latest article