Sabtu, Maret 1, 2025

3 Tips Ampuh Buat Suami Lebih Peka ala Mama Gina Kimbab Family

Must read

3. Hindari Menghakimi Pasangan

Bersikap asertif dalam pernikahan berarti tidak menghakimi atau memperbesar masalah. Dengarkan pendapat satu sama lain dan ungkapkan perasaan dengan jujur tanpa menuduh. Ini akan membuat komunikasi lebih baik dan penuh pengertian. “Sebenarnya kita gak pernah ngerayain anniversary loh,” ungkap Mama Gina.

“Saya merasa menyesal hari itu tidak menyampaikan (ucapan anniversary ke Mama Gina),” tambah Appa Jay. “Sebenarnya kita gak pernah ngerayain karena tanggal akad nikah di korea dan indonesia berbeda, jadi kadang kita bingung. Jadi yang penting dijalani hari ini lebih baik dari kemarin,” kata Mama Gina.

Antusiasme positif dari Keluarga Online terlihat dari beragam respon di kolom komentar. “Video ini beneran angin segar bgt buat orang yang sempet ragu dan takut buat menikah, karna marak bgt berita kdrt, perselingkuhan dll. Bahagia & sehat selalu yaa kimbap family!!❤️” tulis akun @jihanamani9530.

“Appa Jay maaf kali ini aku dukung pemikiran mama gina 😂. Anniversary setahun sekali minimal diucapin aja hari H kayaknya udh bikin seneng bgt, ibarat ulang tahun diucapin saja dikasih words affirmation more than enough. Semoga bahagia selalu kimbab family❤️,” tulis akun @mitaa15.

Kebersamaan bukan soal seberapa sering kita merayakan momen besar, tapi bagaimana kita merangkai momen-momen kecil dengan cinta yang terus tumbuh setiap hari. Ingin tahu lebih banyak tentang kehidupan Appa Jay dan Mama Gina dan kesehariannya di Korea? Ikuti keseruannya di Instagram, TikTok, dan YouTube Kimbab Family.

Tentang Gushcloud International

Gushcloud International adalah perusahaan digital talent dan media berbasis teknologi global, yang berfokus pada influencer marketing, entertainment, dan commerce.

Kami menghubungkan audiens dan brands dengan influencers dan content creators melalui representasi dan manajemen, brand strategy, marketing and activation services, media production sales and distribution, licensing and co-creating significant IP pada konten, media, dan event.

Gushcloud International memiliki empat unit: Agency, Studios, Entertainment, dan Live. Perusahaan ini memiliki 250 karyawan dengan kantor di 11 negara yaitu Singapura (kantor pusat), China, Amerika Serikat, Australia, Indonesia, Thailand, Filipina, Malaysia, Korea Selatan, Jepang, dan Vietnam. (*)

- Advertisement -

More articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -

Latest article