Senin, Mei 20, 2024

Lintasarta Cloudeka Digischool

Must read

Sedangkan Narenda Wicaksono selaku CEO Dicoding turut menekankan bahwa melihat adanya peningkatan kebutuhan akan talenta di bidang digital, tahun ini program CSR Lintasarta Cloudeka Digischool memperluas khalayak sasaran program. Jika sebelumnya program hanya menyasar individu di tingkat dasar dan menengah, tahun ini individu di tingkat mahir pun bisa menjadi peserta program.

“Sejak 2020, kami menerima respons yang luar biasa dari rekan-rekan peserta mengenai modul dan pelatihan bersertifikasi Google yang diberikan. Untuk itu, tahun ini kami menambah individu di tingkat mahir sebagai target peserta dan menyediakan reward tambahan untuk peserta. Ada akses gratis untuk 20 peserta terbaik dan laptop Asus Intel core 13 untuk dua peserta terbaik yang akan diumumkan di akhir pelatihan. Kami optimis dengan bertambahnya minat dan kebutuhan akan keterampilan digital, para lulusan kami ini akan memiliki daya saing yang tidak kalah dengan para talenta lain di skala internasional,” tutupnya. 

Penyerahan Beasiswa

Berbagai berita terbaru dan informasi produk unggulan Lintasarta dapat dengan mudah diakses pada akun media sosial Instagram:@lintasarta.official dan LinkedIn: Lintasarta, serta situs resmi, lintasarta.net.

- Advertisement -

More articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -

Latest article