Jumat, April 26, 2024

World Tourism Day Indonesia 2022 International Conference “Rethinking Tourism”

Must read

Breman85 Bali 

Piala Asia 2024

Pada acara puncak, sejumlah pakar di bidang pariwisata akan berbagi pengetahuan dan pengalaman mereka, yang terdiri dari, antara lain:  

  1. Erdogan Ekiz, Ph.D., CHE., QLF – Dekan Fakultas TEAM University, Profesor Marketing (Hospitality and Tourism) Tashkent Uzbekistan
  2. Peter Semone – Leading strategist, educator, wirausaha, penulis dengan kekhususan dalam bidang pembangunan pariwisata di Asia Tenggara, serta Chief of Party USAID Tourism 
  3. Maria Christina G Aquine – Chair dari The Tourism Industry Board Foundation
  4. Hera Oktadiana, Ph.D  – Lecturer dan Researcher di Trisakti School of Tourism, Jakarta, dan James Cook University, Australia

Konferensi internasional ini terbuka bagi seluruh pengajar, peneliti, mahasiswa pariwisata, dan juga pemerhati di bidang pariwisata dari dalam dan luar negeri. Rangkaian kegiatan akan dimulai sejak:

  • Juni 2022: early bird pendaftaran 
  • Mei 2022: pengiriman abstrak paper
  • Juni 2022: pemberitahuan diterimanya abstrak paper
  • Juli 2022: pengiriman paper lengkap
  • 20 Juli 2022: pemberitahuan diterimanya paper lengkap

Event international conference ini didukung oleh 20 perguruan tinggi yaitu: 

  • Universitas Bina Sarana Informatika 
  • Universitas Podomoro 
  • Universitas Pancasila 
  • Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti 
  • Universitas Pelita Harapan 
  • Swiss German University 
  • Institut Pariwisata dan Bisnis Internasional 
  • President University 
  • Universitas Udayana 
  • Politeknik Pariwisata NHI Bandung 
  • Universitas Gunadarma 
  • Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI 
  • Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo Yogyakarta 
  • Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR 
  • James Cook University Australia 
  • Universitas Bunda Mulia 
  • Bina Nusantara University 
  • Universitas Pendidikan Indonesia 
  • Politeknik Pariwisata Bali 
  • Politeknik Pariwisata Lombok

Acara Kick off  WTD Indonesia 2022 International Conference berlangsung secara hybrid; Offline: President Lounge, Menara Batavia Ground Floor, Jl. KH Mas Mansyur Kav. 126, Jakarta 10220. 

- Advertisement -

More articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -

Latest article